FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGEMBANGAN KARIR PEGAWAI PADA SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN GAYO LUES

Authors

  • Rahmi Siregar Universitas Syiah Kuala Author
  • Ahmad Nizam Universitas Syiah Kuala Author

Keywords:

education , training, promotion, mutation, career development

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengembangan Karir Pegawai Pada Sekretariat Daerah Kabupaten Gayo Lues. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan Probability Sampling dan metode yang digunakan adalah Simple Random Sampling dengan sampel 100 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Pendidikan dan Pelatihan. Promosi, dan Mutasi berpengaruh secara parsial maupun secara simultan terhadap Pengembangan Karir.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ambarita. (2015). Pengaruh Mutasi Terhadap Semangat Kerja Pegawai Negeri Sipil PadaKantor Pelayanan Pajak Pertama Kota Pematang Siantar. Sumatera Utara: Universitas Sumatera Utara. ISSN : 285-0328.

Andi Adryan Ali. (2012). Analisis Pengaruh Pengembangan Karir Organisasi Terhadap Komitmen Karyawan Pada Kantor Pusat PT. Bank Sulselbar. Kota Makassar.

Asnawaty, Tetty. (2017). Pengaruh Pendidikan dan Pelatihan Terhadap Pengembangan Karir Tenaga Kependidikan di SD Negeri 148 Kecamatan Limun Kabupaten Sarolangun. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi. Vol.17, No.2.

Ghozali, Imam. (2005). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Ghozali, Imam. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Marlina, Helmi. 2013. Analisis Pengembangan Karir Pegawai Pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Kampar. Skripsi. Fakultas Ekonomi Dan Ilmu Social Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim, Riau.

Marwansyah. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Kedua. Bandung : Alfabeta.

Rahman, Zuari Ariza. 2010. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengembangan Karir Pada Hotel Grand Elite Pekanbaru. Skripsi. Fakultas Ekonomi Dan Ilmu Sosial Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Pekanbaru, Riau.

Simanjuntak, Romles. 2017. Faktor-Faktor yang mempengaruhi karir karyawan direktorat human capital management PT. Telekomunikasi Indonesia,Tbk. Jurnal. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Telkom. Bandung.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Zailani, A. (2015). Analisis Pengaruh Mutasi dan Promosi Jabatan Pada Peningkatan Karir Pegawai. Jurnal Ilmu Manajemen dan Akuntansi Terapan. Vol.6, No.1.

Downloads

Published

2025-02-05

How to Cite

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGEMBANGAN KARIR PEGAWAI PADA SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN GAYO LUES. (2025). Jurnal Manajemen Bisnis Ekonomi Kewirausahan, 1(1), 1-9. https://journal.bandacendekia.com/index.php/jimbek/article/view/2